GAMBAR-2

TES-2

Selasa, 17 April 2012

Tips Latihan Fitness Pemula

Rutinitas sehari-hari mulai membuat Anda mudah lelah, pola makan kurang teratur, atau bahkan terlalu banyak mengkonsumsi makanan cepat saji atau kaya lemak yang akhirnya membuat badan kurang fit bahkan cenderung kurang ideal? Mungkin, Anda kurang olahraga. Kenapa tidak mencoba olahraga yang relative mudah, bisa disesuaikan jadwalnya dengan rutinitas Anda, dan lebih banyak dilakukan di club indoor seperti fitness? Saat ini, fitness sedang banyak digandrungi, selain efek yang baik untuk kesehatan Anda, ternyata fitness juga mampu menjaga penampilan dengan pembentukan tubuh yang lebih ideal. Latihan otot, pengencangan...

FAT LOSS

Mempunyai bentuk tubuh ideal tentu merupakan harapan semua orang, sebagian orang merasa badannya terlalu kurus sedangkan banyak sekali orang yang merasa memiliki lemak berlebih yang ingin dihilangkan. Untuk Anda yang ingin menghilangkan lemak berlebih, panduan ini khusus disusun untuk Anda.Panduan ini berisi tentang semua yang ingin Anda ketahui untuk memperoleh tubuh idaman Anda mulai dari pola makan, olahraga, dan suplementasi yang membantu program An...

Bagaimana Agar Latihan Beban Anda Jauh Lebih Efektif

Anda tentu tak ingin menghabiskan waktu berjam-jam di tempat fitnes tanpa hasil yang Anda inginkan, bukan? Anda tentu ingin tubuh Anda terlihat bertambah bagus. Anda bisa melakukan latihan singkat yang super efektif jika Anda mau memaksimalkan program fitnes Anda.Berikut ini beberapa tips bagi Anda para fitness mania yang telah rutin berlatih tapi tetap menginginkan hasil yang lebih baik dalam waktu yang lebih cepat:Batasi durasi. Meskipun sebagian besar orang cenderung berpikir bahwa untuk mendapatkan hasil yang maksimal adalah dengan berlama-lama melakukan latihan beban di gym, ternyata...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites